Arti dan Penjelasan Kuartal

Advertisement

 Kuartal 1,2,3,4 Bulan Berapa?

Banyak yang Masih bingung dalam memaknai kata kuartal, Biasanya kata kuartal lebih banyak digunakan dalam pembahasan / topik Ekonomi.


Contoh Kalimatnya penggunaan Kata Kuartal

Kedua perusahaan kini telah mengkonfirmasi transaksi tersebut, dan akan terdaftar di Bursa Efek New York (NYSE) dengan nama baru Jegil Holdings Inc., - sekitar kuartal kedua tahun 2021. 

*Maksud dari Kalimat diatas yaitu Perusahaan Jegil Holdings Inc., Akan terdaftar di NYSE Sekitar Bulan 4-6 Tahun 2021, Karena Maksud dari Kuartal Ke 2 adalah Antara Bulan 4-6.

Dibawah ini Penjelasan Lengkap Kuartal

Pembagian Waktu / Kuartal

Kalau dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia yang dipublikasikan oleh Kemdikbud,Kuartal adalah suku tahun (waktu seperempat tahun, yaitu tiga bulan); triwulan: waktu satu tahun terbagi menjadi empat.

  1. Kurtal 1 (Pertama)  Bulan 1-3
  2. Kuartal 2 (Kedua)    Bulan 4-6
  3. Kuartal 3 (Ketiga)    Bulan 7-9
  4. Kuartal 4 (Keempat) Bulan 10-12

Sumber Referensi:

  1. https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/Kuartal

Advertisement
Advertisement

You might also like

0 Comments