Penjelasan Lengkap Trimester

Advertisement

 Apakah yang dimaksud trimester

dalam KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia), Trimester bisa diartikan periode tiga bulan; triwulan.

Bagi Perempuan yang sudah dewasa kata “trimester” mungkin terasa akrab di telinga. Dalam bahasa Latin, trimester berasal dari kata “trimestris”, yang berarti tri (tiga) dan mensis (bulan). 

Jadi, trimester secara teknis didefinisikan sebagai periode 3 bulan yang berhubungan dengan siklus dan kehamilan. Meskipun tidak semua bulan memiliki jumlah hari yang sama, masa kehamilan tetap memiliki aturan umum, yaitu masing-masing trimester berjumlah 3 bulan dalam kehamilan. 

Periode kehamilan tersebut dibagi menjadi 3, yaitu masa awal kehamilan (trimester 1), tengah (trimester kedua), dan akhir kehamilan (trimester ketiga)

 Hitungan Minggu dalam Trimester 1, Trimester 2, dan  Trimester 3

Dalam bidang kesehatan trimester ditentukan sesuai dengan sebuah pedoman umum ini. Rata-rata kehamilan akan berlangsung selama 40 minggu atau sekitar 280 hari. (Pembagian trimester berdasarkan pra konsepsi)

Hitungan ini dimulai dari hari pertama menstruasi terakhir. Melalui metode tersebut, trimester ditentukan dengan 40 minggu dibagi tiga. Jadi secara teknis:

  1.  trimester pertama adalah 1-13 minggu. 
  2. Trimester kedua dimulai pada minggu ke-14 dan berakhir di usia kandungan 27 minggu. 
  3. trimester ketiga dimulai pada 28 minggu sampai kehamilan minggu ke-41 atau waktu melahirkan.

Versi Lain untuk Hitungan Minggu di tiap Trimester (Berdasarkan Usia Kandungan)

  1. Trimester 1 (Pertama) : Usia kandungan 0-12 Minggu 
  2. Trimester 2 (Kedua) : Usia kandungan 13-28 Minggu 
  3. Trimester 3 (Ketiga) : Usia kandungan 29-40 Minggu

Apakah yang dimaksud trimester
Image From greg-spog.com


Sumber Referensi:

  1. https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/trimester
  2. https://www.popmama.com/pregnancy/getting-pregnant/aulia-trisna/pembagian-trimester-kehamilan-dan-kondisi-ibu-hamil-di-tiap-trimester/4
  3. https://greg-spog.com/mengenal-tahapan-usia-kehamilan-trimester-1-2-dan-3/

Advertisement
Advertisement

You might also like

0 Comments